KONFIGURASI USER TRIAL PADA LOGIN HOTSPOT MIKROTIK ||SUKMA.W

A. PENDAHULUAN
Assalamualaikum wr.wb
        Hai teman-teman semua,masih tetap semangat menjalan kan aktifitas ya. Semangat terus,walaupun sedang puasa Ramadhan. Pada blog kali ini saya menulis tentang konfigurasi  user trial pada login hotspot mikrotik.

1. PENGERTIAN
        Seringkali kita menjumpai hotspot yang tidak perlu untuk login agar dapat mengkses internetnya, hampir sama dengan free login bedanya adalah ketika kita konek menggunakan free login maka tidak ada batasannya / sama seperti kita login menggunakan username & password

2.LATAR BELAKANG
      Hotspot pada mikrotik memiliki fitur Trial,yang bisa dimanfaatkan untuk memberikan akses Internet Gratis pada pelanggan tanpa kita memberikan username dan password.Pelanggan tidak perlu memasukkan username dan password cukup klik tombol pada portal pertama saat terkoneksi dengan wireless AP kita.
3. MAKSUD DAN TUJUAN
Memberikan pemahaman tentang  user trial pada login hotspot dan langkah-langkah dalam kofigurasi  user trial pada login hotspot mikrotik

4. HASIL YANG DIHARAPKAN
Paham dan mampu konfigurasi  user trial pada login hotspot.

B. ALAT DAN BAHAN
-Laptop
-Mikrotik
-Kable utp
-ISP

C.JANGKA WAKTU PELAKSANAAN
Hari:Rabu
Tanggal:15 Mei 2019
Jam:13.00-16:00 WIB

D. PEMBAHASAN
 Sebelum memberikan akses gratis kepada client yang perlu dilakukan pertama kali adalah memberikan limitasi bandwidth supaya client gratisan tidak mengganggu atau bahkan menghabiskan bandwidth yang ada di kantor. Lebih baik menggunakan konfigurasi PCQ agar bandwidth client gratis dibagi rata.

Pastikan mikrotik sudah dikonfigurasi hotspot.
1. Masuk pada menu IP>>hotspot>>pilih tab menu server profiles>>centang trial. Di bawah ini dapat kita ketahui bahwa batas waktu tria adalah 30 menit.
  

2. Coba konekkan client dengan hotspot,maka akan muncul tulisan klik hear.
  

3. Apabila client sudah terhubung,maka akan muncul mac address client yang trehubung pada menu users. 
  

 4. Selain dapat mengatur batas waktu,kita juga bisa membatasi quota yang dipakai oleh client.


E. HASIL YANG DIDAPATKAN
 Paham dan mampu konfigurasi user trial pada login hotspot mikrotik.

F. TEMUAN PERMASALAHAN
-
G. KESIMPULAN
Jadi user yang login menggunakan user trial tadi akan langsung dialihkan ke situs tertentu.Hasilnya user yang akan dapat mengakses internet tanpa memasukkan username dan password.

I. REFERENSI
 http://www.mikrotik.co.id/artikel_lihat.php?id=261


0 Response to "KONFIGURASI USER TRIAL PADA LOGIN HOTSPOT MIKROTIK ||SUKMA.W"

Post a Comment

Search This Blog

Powered by Blogger.

Comments

Popular Posts

Followers

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel